Mungkin banyak dari rekan-rekan yang lebih senang menggunakan aplikasi office selain dari Libre. Ada WPS Office, ada Free Office, dan lain sebagainya.
Sedangkan bawaan dari Linux Mint, aplikasi office yang terinstall adalah Libre Office. Jika kita ingin mengganti aplikasi office bawaan (red: Libre Office), erikut cara untuk un-install aplikasi libre office dari Linux Mint:
sudo apt remove --purge libreoffice*
sudo apt clean
sudo apt autoremove
Selamat mencoba 😀